Monday, February 9, 2015

cara kompres gambar atau mengecilkan ukuran gambar dengan office picture manager

Cara Kompres Gambar atau Mengecilkan Ukuran Gambar Dengan Office Picture Manager 





Cara Kompres Gambar atau Mengecilkan Ukuran Gambar Dengan Office Picture Manager

Nah pada kesempatan  kali ini saya akan ulas tentang bagai mana cara mengkompres gambar dengan office picture manager dengan mudah , pasti kita pernah ingin mengkompres gambar tapi tidak tau caranya, cara kompres gambar pun banyak mulai dengan menggunakan software dll, tapi saya suka menggunakan office picture mager ini karena di windows 7 saya sudah ada dari bawaaanya. oke tanpa panjang lebar lagi ini dia langkahnya.


1. Pilih gambar yang mau di kompres
2. Lalu klik satu kali pada gambar , di toolbar preview klik satu kali lalu pilih microsoft office picture manager
3. Pilih edit pictures
4.Pilih compress pictures 
5.Pilih documen untuk disimpan di dokumen, di bawah ada keterangan original = ukuran gambar asli compress = ukuran gambar sesudah di kompres
6. klik ok
7. kilk save 

cara kompres gambar atau mengecilkan ukuran gambar dengan office picture manager



cara kompres gambar atau mengecilkan ukuran gambar dengan office picture manager



nah mudah bukan apa yag saya ulas di atas tadi . ingin melihat video tentang yang saya bahas tadi bisa di lihat di you tube klik http://youtu.be/GpFtEIvlEg8 


    Terimakasih telah berkunjung dan semoga sepiring ilmu ini bermanfaat dan bisa di praktekan ke kalian semua dengan sangat mudah , tunggu tutorial saya berikutnya ya hehheheh...
salam